Gambar thumbnail adalah gambar yang biasanya muncul di halaman depan (homepage) suatu blog. Secara default, gambar thumbnail diambil dari gambar pertama yang dimasukkan kedalam suatu postingan.
Mungkin bisa saya katakan 98% lebih dari template-template untuk blog yang beredar di internet menggunakan thumbnail. 2% sisanya tidak mempunyai thumbnail, hanya ada title dan snippet.
Menurut saya pribadi, thumbnail bisa jadi penting, bisa juga jadi tidak penting. Semua tergantung dari bentuk template dan niche blog yang anda gunakan.
Untuk bentuk template, thumbnail sangat cocok bagi template yang berbentuk minimalis, seperti template Simplify buatan Mba Arlina. Sebaliknya, bila anda hilangkan thumbnailnya, tampilan menjadi kurang cocok dan terkesan agak aneh.
Berbeda dengan blog dengan template yang berbentuk elegan, seperti KodeJarwo ini dan Mas Sugeng. Template tetap terlihat bagus dengan dan tanpa thumbnail.
Sedangkan hubungannya dengan niche, bila blog anda bernichekan artikel yang panjang (panduan) seperti blog ini, blog Mas Sugeng, PanduanIM, dan sebagainya...
...yang pengunjung butuhkan tulisannya (panduannya), bukan gambar penampakannya alias thumbnail tadi. Jadi cocok saja jika tidak menggunakan thumbnail.
Bagi blog yang bernichekan download tetapi tidak memiliki thumbnail (cuma judul), mungkin pengunjung akan berpikir:
Padahal, bisa kita ketahui sendiri bahwa game Watch Dogs sangatlah memukau grafik dan gameplaynya... (walaupun namanya aneh). Berbeda bila kita menampilkan thumbnailnya, apalagi gambar thumbnailnya menarik...
...karena yang pengunjung lihat pertama kali di blog download itu gambar penampakannya, bukan judulnya.
Sampai disini dapat kita simpulkan, bahwa penggunaan thumbnail itu harus menyesuaikan keadaan blog anda.
Selain itu, berikut juga saya menampilkan beberapa keuntungan dan kerugian menggunakan Thumbnail, kita mulai dari keuntungannya dulu.
Wow. Mungkin itu yang pertama kali terlintas di benak anda. Hal-hal diatas memang benar-benar terjadi, bukan kepada orang lain, tetapi saya Bang Jarwo. Berikut buktinya:
Waktu load blog saya berkurang 60% dari awal.
Masih tidak percaya dengan gambar diatas? Bisa anda cek sendiri di GTMetrix bagaimana kecepatan blog saya sekarang yang tanpa thumbnail.
Oh ya bila ada yang ingin bertanya kok saya disitu menulisnya pake .blogspot.ca, karena server GTMetrix yang saya gunakan dari Kanada (.ca), jadi kalau saya tulis .com atau .co.id, hasilnya kurang maksimal dan kurang tepat.
Mungkin bisa saya katakan 98% lebih dari template-template untuk blog yang beredar di internet menggunakan thumbnail. 2% sisanya tidak mempunyai thumbnail, hanya ada title dan snippet.
Menurut saya pribadi, thumbnail bisa jadi penting, bisa juga jadi tidak penting. Semua tergantung dari bentuk template dan niche blog yang anda gunakan.
Untuk bentuk template, thumbnail sangat cocok bagi template yang berbentuk minimalis, seperti template Simplify buatan Mba Arlina. Sebaliknya, bila anda hilangkan thumbnailnya, tampilan menjadi kurang cocok dan terkesan agak aneh.
Berbeda dengan blog dengan template yang berbentuk elegan, seperti KodeJarwo ini dan Mas Sugeng. Template tetap terlihat bagus dengan dan tanpa thumbnail.
Sedangkan hubungannya dengan niche, bila blog anda bernichekan artikel yang panjang (panduan) seperti blog ini, blog Mas Sugeng, PanduanIM, dan sebagainya...
...yang pengunjung butuhkan tulisannya (panduannya), bukan gambar penampakannya alias thumbnail tadi. Jadi cocok saja jika tidak menggunakan thumbnail.
Bagi blog yang bernichekan download tetapi tidak memiliki thumbnail (cuma judul), mungkin pengunjung akan berpikir:
Ah palingan gamenya jelek, masa namanya Watch Dogs, kan artinya ....(IYKWIM)IYKWIM = If You Know What I Mean
Padahal, bisa kita ketahui sendiri bahwa game Watch Dogs sangatlah memukau grafik dan gameplaynya... (walaupun namanya aneh). Berbeda bila kita menampilkan thumbnailnya, apalagi gambar thumbnailnya menarik...
...karena yang pengunjung lihat pertama kali di blog download itu gambar penampakannya, bukan judulnya.
Sampai disini dapat kita simpulkan, bahwa penggunaan thumbnail itu harus menyesuaikan keadaan blog anda.
Selain itu, berikut juga saya menampilkan beberapa keuntungan dan kerugian menggunakan Thumbnail, kita mulai dari keuntungannya dulu.
Keuntungan:
- Dapat menjadi daya tarik tersendiri bagi pegunjung.
- Membuat halaman Homepage menjadi lebih menarik
- Dapat memperjelas suatu ringkasan postingan
- Udah, itu saja yang saya tahu (silahkan tambah sendiri)...
Kerugian:
- Dapat memperlambat loading blog, yaitu diantaranya:
- Menimbulkan masalah Leverage Browser Caching di PageSpeed Insights
- Menimbulkan masalah Add Expires Header di GTMetrix
- Menimbulkan masalah Reduce DNS Lookups di GTMetrix
- Menimbulkan masalah Serve Scaled Images di GTMetrix PageSpeed
- Menimbulkan masalah Optimize Images di GTMetrix dan PageSpeed Insights
Wow. Mungkin itu yang pertama kali terlintas di benak anda. Hal-hal diatas memang benar-benar terjadi, bukan kepada orang lain, tetapi saya Bang Jarwo. Berikut buktinya:
SS kecepatan blog saya saat masih menggunakan Thumbnail |
Dan ini pada saat saya tidak menggunakan thumbnail... |
Waktu load blog saya berkurang 60% dari awal.
Masih tidak percaya dengan gambar diatas? Bisa anda cek sendiri di GTMetrix bagaimana kecepatan blog saya sekarang yang tanpa thumbnail.
Oh ya bila ada yang ingin bertanya kok saya disitu menulisnya pake .blogspot.ca, karena server GTMetrix yang saya gunakan dari Kanada (.ca), jadi kalau saya tulis .com atau .co.id, hasilnya kurang maksimal dan kurang tepat.